Analisis Data: Pengertian, Tujuan, beserta Caranya

analisis data
Gambar diambil dari Binar Academy

Dalam ilmu statistika, Anda pasti sudah familiar dengan istilah analisis data, yaitu proses yang melibatkan serangkaian kegiatan yang bertujuan untuk mengkaji, mengklasifikasikan, menyusun secara sistematis, menafsirkan, dan memverifikasi data sehingga data tersebut memperoleh nilai sosial, akademik, dan ilmiah yang lebih tinggi.

Proses analisis data tersebut meliputi:

  • Pengelompokan data berdasarkan variael dan jenis responden
  • Tabulasi data berdasarkan variabel dan seluruh responden
  • Penyajian data pada setiap variabel yang diteliti
  • Melakukan perhitungan untuk menjawab masalah
  • Melakukan penghitungan untuk menguji hipotesis

Tujuan utama dari analisis data adalah untuk menyederhanakan data ke dalam bentuk yang lebih mudah dibaca, dipahami, dan diinterpretasikan. Melalui proses analisis, data yang mungkin awalnya rumit dan kompleks dapat diurai menjadi informasi yang lebih terstruktur dan bermakna.

Cara Melakukan Analisis Data