Alat Musik Harmonis, Ritmis, dan Melodis

alat musik harmonis
Gambar diambil dari Grid.id

Alat musik ritmis adalah jenis instrumen musik yang menghasilkan irama atau ritme tertentu dalam pertunjukan musik. Fungsinya adalah untuk mendukung tempo dalam sebuah lagu, yang terkait dengan ketukan atau pulsa serta birama.

Alat musik ritmis seringkali memiliki nada yang tetap atau bahkan tidak memiliki nada sama sekali, karena tujuannya utamanya adalah untuk mengatur tempo dalam sebuah lagu.

Contoh alat musik ritmis: kendang, tifa, gong, tamborin, rebana, kelompok drum.

Alat Musik Melodis

Alat musik melodis adalah jenis instrumen musik yang digunakan untuk memainkan serangkaian nada atau melodi dalam sebuah lagu.

Contoh alat musik melodis: biola, recorder, flute, gitar melodi, pianika, harmonika.

Itulah penjelasan mengenai alat musik harmonis, ritmis, dan melodis. Semoga artikel ini bermanfaat ya!

Artikel disadur dari Kompas.com