Pintar Dalam Pembagian Pecahan Desimal Matematika

pembagian pecahan desimal
Gambar diambil dari kompas.com

Jawaban:

Gambar diambil dari kompas.com

Jawaban: 6,21 dan 2,3 adalah bilangan desimal. Untuk menghitung pembagian bilangan desimal tersebut kita dapat mengalikan kedua bilangan dengan 10 dan membaginya secara vertikal.

6,21 x 10 = 62,1

2,3 x 10 = 23

Seperti itulah kurang lebih cara mudah menghitung pecahan desimal beserta rumus dan contohnya. Yuk, belajar hal lain tentang Pembagian Pecahan!

Semoga membantu!

Artikel disadur dari beberapa artikel