Sumbu Simetri pada Fungsi Kuadrat

sumbu simetri pada fungsi kuadrat
Gambar diambil dari Imath

Jawaban:

xp = -b / 2a

= – (-12)/2×1

= 12/2

= 6

Jadi, sumbu simetri fungsi y = x² – 12x + 16 terletak pada nilai 6 sumbu x.

Setelah memahami lebih lanjut, ternyata sangat mudah ya? Dengan beberapa kali latihan soal, pasti akan semakin mahir dalam mengerjakannya. Semoga membantu ya.

Artikel dari berbagai sumber.