3. Mellaui Titik Luar Lingkaran
Selanjutnya adalah garis yang berada di luar lingkaran, di mana garis tersebut sama sekali tidak menyentuh lingkaran. Antara garis dan lingkaran terdapat jarak yang terlihat seperti keduanya saling menjauh. Jarak tersebut juga menjadi pembeda antara jenis garis singgung ini dengan jenis garis singgung dari gradien.
Contoh: permukaan jalan dan roda ban pesawat saat lepas landas. Saat pesawat terangkat dari landasan, roda akan terangkat ke atas dan menjauhi permukaan jalan.
Untuk lebih jelas mengenai jenis garis singgung lingkaran, Anda dapat melihat gambar berikut ini:

Keterangan:
- A: Garis Singgung Lingkaran dari Gradien
- B: Garis Singgung Lingkaran Melalui Titik Pada Lingkaran
- C: Garis Singgung Lingkaran Melalui Titik di Luar Lingkaran
Itulah penjelasan mengenai garis singgung lingkaran dan jenisnya. Semoga artikel ini bermanfaat ya!
Artikel disadur dari katadata.co.id
Leave a Reply